Jawaban dari "Apa Bahasa Jermannya..... 1. Siapa nama kamu? 2. Nama saya Leoni. 3. Berapa umurmu?"

Apa anda salahsatu orang yang memakai metoda belajar dengan mendapatkan jawabannya di google? Bila iya, maka teman-teman bukan satu-satunya.

Penelitian menyebutkan bahwa pembelajaran dengan penggunaan strategi mencari cara mengerjakannya bisa meningkatkan nilai pada pelajaran.

Laman ini mempunyai 1 jawaban mengenai Apa Bahasa Jermannya..... 1. Siapa nama kamu? 2. Nama saya Leoni. 3. Berapa umurmu?. Monggo pelajari cara mengerjakan lebih lanjut di bawah:

Apa Bahasa Jermannya.....

1. Siapa Nama Kamu?
2. Nama Saya Leoni.
3. Berapa Umurmu?

Jawaban: #1:
  • Nomor 1.

Formal: Wie heißen Sie?

Informal: Wie heißt du?

  • Nomor 2.

Ich heiße Leoni.

• Atau bisa lebih lengkap tambahkan 'ist' sebelum namanya disebutkan.

  • Nomor 3.

Formal: Wie alt sind Sie?

Informal: Wie alt bist du?

Pembahasan

Vorstellen artinya perkenalan diri yang meliputi menyebutkan nama, usia, tempat tinggal, dan hobi. Berikut langkah-langkah perkenalan diri :

1. Awali & Sapan dengan salam.

Salam yang dapat digunakan :

  • Moin : halo.
  • Guten morgen : selamat pagi.
  • Guten tag : selamat siang.
  • Guten abend : selamat sore/malam.

2. Menyebutkan Nama.

Bisa gunakan :

  • Mein name ist (nama) - Nama saya adalah (nama).
  • Ich heiße (nama) - Nama saya (nama).

Contoh :

Mein name ist Leoni.

Nama saya adalah Leoni.

3. Menyebutkan tempat tinggal.

Bisa gunakan :

  • Ich komme aus (nama kota) und jetzt ich lebe in (nama kota) - Saya berasal dari (nama kota) dan sekarang saya tinggal di (kota).

Contoh :

Ich komme aus Indonesien uns jetzt ich lebe in London.

Saya berasal dari Indonesia dan sekarang saya tinggal di London.

4. Menyebutkan Usia/Umur.

Bisa gunakan :

  • Ich bin (usiamu) Jahre alt.

Contoh :

Ich bin neunzehn Jahre alt.

Saya berusia 19 tahun.

5. Kalimat Akhir Perkenalan.

Bisa gunakan :

  • Freut mich - senang dapat berkenalan denganmu.
  • Sie genossen treffen - senang bertemu dengan Anda.

Pelajari Lebih Lanjut

Bahasa nya aku sayang kamu.

Konjugasi kata kerja Querer.

Bahasa Spanyol dari 'minum'.

Detail Jawaban

Kategori Umum :

Tingkat - Anfänger 1

Kategori Sekolah

Mapel : Bahasa Jerman

  • Kelas : 7

Materi : Vorstellen.

Kata kunci : Perkenalan diri.

Kode soal : 18

Kode Kategorisasi : 7.18

Hondschoote - CPArama.com

Hondschoote ouest cparama editeur marchand cayez

Bagaimana? Sudah ketemu cara mengerjakan mengenai "Apa Bahasa Jermannya..... 1. Siapa nama kamu? 2. Nama saya Leoni. 3. Berapa umurmu?" kan? Diharapkan jawaban tadi dapat mempercepat pengerjaan peer anda.

Posting Komentar